Berapa Ukuran Bendera Merah Putih untuk di Lapangan Sekolah?

By Aldita Prafitasari, Senin, 15 Agustus 2022 | 12:00 WIB
Ukuran bendera merah putih yang benar untuk di lapangan sekolah adalah 120 cm x 180 cm. (Unsplash)

adjar.id - Ukuran bendera merah putih berdasarkan letak bendera dikibarkan sudah diatur dalam Undang Undang Dasar 1945, Adjarian.

Ukuran bendera merah putih yang benar di lapangan sekolah adalah 120 cm x 180 cm. Ukuran tersebut berlaku untuk penggunaan di lapangan umum.

O iya, perbandingan lebar dan panjang bendera adalah 2:3.

Bagian warna merah di atas dan warna putih di bawah dengan ukuran yang sama besar.

Tonton video di bawah ini, yuk!