Mengapa Papan Pengumuman di Bandara Memiliki Warna Tulisan Berbeda?

By Nabil Adlani, Senin, 11 Juli 2022 | 19:20 WIB
Papan pengumuman di bandara memiliki warna tulisan yang berbeda. (unsplash/Erik Odiin)

adjar.id – Adjarian, sudah pernah pergi ke bandara dan melihat adanya papan pengumuman penunjuk destinasi penerbangan?

Nah, pada bagian papan pengumuman di bandara terdapat warna tulisan yang berbeda-beda.

Hal ini dilakukan agar orang bisa membaca dengan jelas dari kejauhan tentang jadwal keberangkatan dan kedatangan pesawat.

Selain itu, papan pengumuman ini juga ditulisa dengan tiga font yang berbeda dengan alasan yang sama dengan warna tulisan yang berbeda-beda.

Tonton juga video ini, yuk!