Sejarah Koperasi di Indonesia

By Atika Mayasari, Senin, 11 Juli 2022 | 16:40 WIB
Sejarah Koperasi di Indonesia cukup panjang karena sudah dimulai sejak tahun 1896. (pixabay)

Setelah pemerintah Hindia-Belanda mengeluarkan aturan tersebut, Dr. Sutomo memperbaiki dan memberikan peranan bagi gerakan koperasi di Indonesia.

Pada tahun 1908, Dr. Sutomo memperbaiki kondisi kehidupan rakyat bagi gerakan koperasi.

Singkat cerita pemerintahan Hindia-Belanda kemudian berpindah tangan ke pemerintahan Jepang.

Pemerintahan Jepang mendirikan koperasi Kumiyai yang dimanfaatkan Jepang untuk mengeruk keuntungan dan menyengsarakan rakyat Indonesia.

Setelah Indonesia merdeka Indonesia mengadakan Kongres Koperasi.

Baca Juga: Keunggulan Koperasi Dibandingkan Badan Usaha Lain

Kongers Koperasi pertama kali dilaksanakan di Tasikmalaya pada tanggal 12 Juli 1947.

Kemudia hari tersebut ditetapkan sebagai Hari Koperasi Indonesia dan sekaligus membentuk Sentral Organisasi Koperasi Rakyat atau SOKRI.

Nah, itulah sejarah berdirinya koperasi di Indonesia, Adjarian.

Sejarahnya cukup panjang, bukan?

Coba Jawab!
Siapa tokoh yang pertama kali memperkenalkan sistem koperasi?
Petunjuk: Cek halaman 2.

Tonton video ini, yuk!