Mengapa Anjing Suka Beputar-putar saat Ingin Buang Kotoran?

By Jestica Anna, Selasa, 14 Juni 2022 | 19:00 WIB
Tujuan anjing berputar-putar sebelum buang kotoran adalah untuk menemukan medan megnet bumi. (Piqsels)

adjar.id - Pernahkah Adjarian melihat hewan anjing yang berputar-putar sebelum buang kotoran?

Ternyata, hal ini dilakukan anjing untuk menyelaraskan tubuh dengan medan magnet bumi.

Menurut sebuah hasil penelitian yang diterbitkan Frontiers in Zoology, anjing cenderung memilih arah utara atau selatan ketika buang kotoran.

Selain itu, menentukan arah buang kotoran juga dapat membantu anjing mengingat teritorialnya.

Saksikan juga video berikut, yuk!