5 Hewan Paling Lambat di Bumi #AkuBacaAkuTahu

By Jestica Anna, Sabtu, 5 Februari 2022 | 12:30 WIB
Setidaknya terdapat lima hewan paling lambat di dunia. (Pexels)

Saking lambatnya, hampir tampak tidak bergerak sama sekali.

Hewan ini dapat ditemukan di dasar laut dan merupakan hewan karnivora yang memakan hewan-hewan laut yang juga bergerak lambat.

4. Koala

Koala merupakan hewan khas Australia. Hewan ini menghabiskan sebagian besar waktunya di pohon.

O iya, koala dapat tertidur selama 16 jam per hari, lo.

Meski bergerak sangat lambat, tetapi koala dapat mencapai kecepatan 28 km per jam.

Baca Juga: Apakah Gajah Berkeringat?

5. Kura-Kura Darat

Terakhir adalah kura-kura darat. Kura-kura memang terkenal dengan hewan yang bergerak lambat.

Gerakan kura-kura darat yang lambat ini dikombinasikan dengan penyimpanan air yan besar, sehingga, memungkinkannya untuk bertahan hidup lama tanpa makan atau minum.

O iya, kura-kura darat bergerak dengan kecepatan kurang dari 1,6 km pr jam.

Metabolismenya yang sangat lambat menyebabkan hewan ini membutuhkan lebih sedikit energi.

Nah, itulah lima hewan paling lambat di bumi, Adjarian.

#AkuBacaAkuTahu

Tonton video ini, yuk!