adjar.id - Tahu tidak Adjarian, selain lavender, faktanya vanila juga dapat digunakan untuk meredakan stres dan juga kecemasan, lo!
Yap, benar sekali, aroma vanila juga dapat meredakan stres dan menenangkan pikiran.
Selain banyak digunakan di dalam produk kecantikan, kita juga dapat mengonsumsi vanila dengan ditambahkan ke dalam minuman.
Kita dapat mengatasi kecemasan dengan mengonsumsi susu vanila hangat, sebab vanila dipercaya dapat menjaga kesehatan sistem saraf.
Tonton video ini, yuk!