Mengapa Kebanyakan Hewan Menjauhi Kabel Listrik?

By Nabil Adlani, Kamis, 9 Desember 2021 | 17:20 WIB
Kabel listrik memiliki cahaya sinar ultraviolet yang berbahaya bagi hewan. (unsplash/JanBaborák)

adjar.id – Kebanyakan hewan akan menjauhi kabel listrik. Mengapa begitu, ya?

Rupanya, itu karena ada kilatan cahaya ultraviolet dari kabel listrik, Adjarian.

Nah, ada beberapa jenis hewan yang sensitif terhadap sinar ultraviolet ini sehingga menjauhi kabel listrik.

O iya, dari spesies mamalia, hanya kera yang tidak bisa melihat sinar ini.

Tonton juga video berikut, yuk!