Berapa Banyak Jumlah Telur yang dapat Dihasilkan oleh Ayam Betina?

By Aisha Amira, Kamis, 9 Desember 2021 | 16:00 WIB
Ayam betina dapat menghasilkan telur sebanyak 250 hingga 270 telur setiap tahunnya. (Pexels/Karolina Grabowska)

adjar.id - Apakah Adjarian tahu, berapa banyak jumlah telur yang dapat dihasilkan oleh seekor ayam betina?

Yap! faktanya, ayam betina dapat menghasilkan sekitar 250 hingga 270 telur setiap tahunnya, lo.

Ketika seekor ayam betina sudah memasuki usia 18 hingga 20, ayam betina akan mulai bertelur satu butir setiap harinya. 

Akan tetapi, ketika ayam berada di habitat aslinya, ayam betina akan bertelur hingga beberapa butir per harinya.

Jangan lupa untuk tonton video ini, ya!