Mengapa Makanan Hangat Lebih Mengenyangkan dari Makanan Dingin?

By Nabil Adlani, Rabu, 1 Desember 2021 | 20:20 WIB
Makanan hangat lebih mengenyangkan karena bisa menekan selera makan. (unsplash/PoojaChaudhary)

adjar.id – Adjarian tahu tidak kalau makanan hangat lebih mengenyangkan daripada makanan dingin?

Hal ini terjadi karena makanan hangat bisa mengulur rasa lapar kita.

Selain itu, makanan hangat memiliki cita rasa yang lebih menarik daripada makanan dingin.

Nah, memakan makanan hangat akan membuat kita akan lama menghabiskannya sehingga otak mengira kita sedang menikmati makanan penting sehingga selera makan bisa ditekan.

Tonton video ini juga, yuk!