Bagaimana Cara Membuat Teh Hangat Menjadi Cepat Dingin?

By Nabil Adlani, Minggu, 28 November 2021 | 17:00 WIB
Teh panas bisa cepat dingin dengan bantuan sendok besi. (unsplash/KonstantinEvdokimov)

adjar.id – Adjarian, teh hangat ternyata bisa dibuat lebih cepat dingin, lo. Bagaimana caranya?

Caranya adalah dengan meletakkan sendok besi di dalam teh hangat tersebut. Nah, nantinya sendok besi bisa menjadi perantara panas.

Jadi, dengan adanya sendok panas dalam teh hangat akan cepat tersalurkan keluar dari gelas.

Tonton juga video berikut ini, yuk!