Letak dan Luas Benua Amerika

By Abby Wijaya, Rabu, 10 November 2021 | 13:40 WIB
Benua Amerika dikenal sebagai benua merah. (pixabay)

Kepulauan karibia berada di Amerika bagian tengah, akan tetapi, tidak masuk ke dalam bagian Amerika Tengah.

Namun, bagaimana dengan negara Meksiko?

Sampai saat ini, beberapa ahli geografi menyatakan, bahwa Meksiko termasuk ke dalam wilayah Amerika Tengah.

Awalnya, benua Amerika dikenal dikarenakan benua Amerika adalah tempat muncul dan berkembangnya suku Indian.

Baca Juga: Dinamika Penduduk di Benua Eropa dan Suku Bangsa yang Ada di Sana

Zaman terus berkembang, hingga sangat banyak etnis yang masuk dan berkembang di dalam benua Amerika, ya. 

Nah Adjarian, itulah letak dan luas benua Amerika beserta batas-batas dari benua Amerika yang perlu kita ketahui dan pelajari. 

Sekarang, yuk, coba jawab soal di bawah ini!

 

Pertanyaan

Sebutkan empat bagian negara Amerika Serikat!

Petunjuk: Cek halaman 2.

 

 

Jangan lupa untuk tonton video ini, ya!