adjar.id - Apakah Adjrian tahu bahwa harimau adalah hewan karnivora?
Harimau merupakan hewan pemakan daging seperti kucing, singa, harimau, puma, cheetah, macan, lynx, dan jaguar.
Hewan-hewan tersebut bisa memakan daging dalam keadaan mentah karena memiliki lebih banyak dan lebih kuat asam pada perut mereka.
Nah, asam inilah yang digunakan mereka untuk mencerna daging mentah dan membunuh bakteri di dalamnya.
Tonton video di bawah ini, yuk!