4 Gangguan pada Peredaran Darah dan Cara Pencegahannya

By Irfan Sholeh, Minggu, 3 Oktober 2021 | 14:30 WIB
Terdapat banyak cara untuk mengatasi penyakit pada peredaran darah. (pixabay)

Hal ini terjadi dikarenakan adanya pelebaran dan pembekakan di pembulu darah. 

Cara mencegah varises, yaitu:

- Olahraga rutin

- Menjaga berat badan ideal

- Mengonsumsi makanan yang kaya serat dan rendah garam

Baca Juga: Gangguan pada Organ Peredaran Darah Manusia dan Penyebabnya

- Menghindari penggunaan sepatu yang berhak tinggi

- Tidak boleh terlalu lama berdiri atau pun duduk, dan juga bergerak setiap 30 menit sekali 

- Menggunakan bantal sehingga posisi kaki lebih tinggi ketika sedang berbaring

Nah Adjarian, itulah empat macam gangguan pada peredaran darah beserta cara pencegahannya, ya. 

Sekarang, yuk, coba jawab soal di bawah ini!

 

Pertanyaan
Sebutkan cara mencegah gangguan hipotensi!
Petunjuk: Cek halaman 3 dan 4.

 

Tonton video ini, yuk!