adjar.id - Yap, di Laut Mati tubuh kita akan bisa mengapung dengan sendirinya, Adjarian.
Itu karena massa jenis tubuh kita sebagai manusia lebih kecil daripada massa jenis air Laut Mati.
Hal itu dikarenakan air di Laut Mati lebih padat dari air di perairan air tawar akibat kadar garam yang sangat tinggi.
Nah, berdasarkan Hukum Archimedes, benda yang memiliki massa jenis lebih kecil dari massa jenis air akan mengapung.
Tonton juga videonya, yuk!