Benarkah Ada Peluang Sidik Jari Seseorang Sama dengan Orang Lain?

By Rahwiku Mahanani, Selasa, 31 Agustus 2021 | 21:00 WIB
Sidik jari manusia sangat unik. (freepik/rawpixel)

adjar.id - Sidik jari disebut-sebut sebagai sesuatu yang unik, bahkan lebih unik dari DNA atau genetik tiap sel.

Sidik jari setiap orang pasti berbeda-beda, Adjarian.

Kemungkinan sidik jari seseorang sama dengan sidik jari orang lain ialah satu banding 64 miliar orang.