Benarkah Dokter Gigi Adalah Profesi Pekerjaan Tertua di Dunia?

By Irfan Sholeh, Minggu, 22 Agustus 2021 | 20:30 WIB
Dokter gigi dianggap sebagai salah satu profesi tertua di dunia. (pxhere)

adjar.id - Pernahkah Adjarian mengunjungi dokter gigi

Dilansir dari bestlifeonline.com, salah satu peneliti asal Italia dari Universitas Bologna menemukan tengkorak yang sudah berusia 14.000 tahun.

Di dalam tengkoraknya, terdapat satu gigi busuk di rahang yang sengaja digosok atau digoreskan oleh alat yang menyerupai alat bedah dokter gigi.

Berdasarkan penemuan tersebut, para peneliti menyimpulkan bahwa "dokter gigi" adalah salah satu profesi pekerjaan paling tua di dunia, lo.