Benarkah Samudra Arktik Adalah Samudra dengan Luas Terkecil di Dunia?

By Irfan Sholeh, Minggu, 11 Juli 2021 | 09:00 WIB
Samudra Arktik merupakan samudra terkecil di dunia. (pixabay.com)

adjar.id - Samudra Arktik memperoleh gelar samudra dengan luas terkecil di dunia, lo. 

Dibandingkan dengan samudra lainnya, Samudra Arktik hanya memiliki 12 juta kilometer persegi. 

Kalau dibandingkan hanya memiliki ukuran lima kali lebih kecil dari Samudra Hindia dan Samudra pasifik, lo, Adjarian. 

Tak heran, Samudra Arktik, dikenal dengan samudra terkecil di dunia, ya.