Kapan Memori Penyimpanan Komputer Diciptakan?

By Abby Wijaya, Senin, 14 Juni 2021 | 17:30 WIB
Tempat penyimpanan data (Pixabay)

adjar.id - Hardisk atau hard disk adalah pusat dari seluruh penyimpanan data, mulai dari sistem operasi, database, sarana backup data, software, lain-lain.

Hardisk pertama kali diciptakan oleh IBM (International Business Machines corporation) pada tahun 1956 dengan berat 500 kg dengan kapasitas hanya sebesar 5 megapixel.

Tentu saja media penyimpanannya membutuhkan kompresor udara bertekanan dan tentunya masih belum bisa digunakan di rumah.